• Home
  • Kontak
  • PEDOMAN MEDIA SIBER
  • Privacy & Policy
  • Tentang Kami
AFEKSI - Sajikan Kesan
Advertisement
  • Home
  • News
  • Opini
  • Features
  • Infografis
No Result
View All Result
  • Home
  • News
  • Opini
  • Features
  • Infografis
No Result
View All Result
AFEKSI - Sajikan Kesan
No Result
View All Result
  • Home
  • News
  • Opini
  • Features
  • Infografis
Home News

KONI Sidoarjo Bakal Berikan Beasiswa untuk Atlet Berprestasi

afeksi.com by afeksi.com
July 19, 2025
in News
0
KONI Sidoarjo Bakal Berikan Beasiswa untuk Atlet Berprestasi
0
SHARES
3
VIEWS
Share on FacebookShare on Twitter

Sidoarjo – KONI Kabupaten Sidoarjo berencana memberikan beasiswa untuk para atlet. Khususnya para atlet yang berprestasi dan mengharumkan nama Kabupaten Sidoarjo. Untuk merealisasikan rencana pemberian beasiswa itu, pengurus KONI Sidoarjo sudah berkunjung ke Universitas Dr. Soetomo (Unitomo) Surabaya. Kunjungan itu bertujuan untuk melakukan penjajagan kerjasama terkait beasiswa bagi atlet Sidoarjo yang berprestasi. Dalam kunjungannya, Selasa (15/7/2025) kemarin, rombongan pengurus KONI Sidoarjo dipimpin langsung oleh Ketua Umum KONI Sidoarjo Imam Mukri Affandi.  Di sana, rombongan disambut langsung oleh Rektor Unitomo Prof. Dr. Siti Marwiyah yang didampingi Wakil Rektor 1, 2 dan 3 di ruang Proklamasi Unitomo. Dialog dengan petinggi Unitomo Surabaya berlangsung serius. Penjajakan kerjasama beasiswa bagi atlet Sidoarjo berprestasi menjadi langkah inovatif bagi keberlangsungan pendidikan atlet Sidoarjo. Ketua Umum KONI  Sidoarjo Imam Mukri Affandi mengatakan, rencana pemberian beasiswa kepada atlet berprestasi tidak lain sebagai bentuk penghargaan kepada mereka. Selain itu untuk menjaga motivasi atlet Sidoarjo agar terus berprestasi. Dan Ia berharap langkah seperti ini dapat juga menjadi semangat para atlet untuk meningkatkan prestasi olahraganya. “Ini menjadi salah satu langkah inovatif dan visioner dari KONI Sidoarjo karena kami melihat prestasi olahraga yang berhasil ditunjukkan atlet Sidoarjo pasti ada masanya,” ucapnya. Imam Mukri mengatakan dukungan finansial lewat pemberian beasiswa sangatlah  penting bagi masa depan atlet. Mereka dapat melanjutkan pendidikan tanpa terbebani biaya. Oleh karenanya KONI Sidoarjo akan berupaya mewujudkan akses pendidikan dengan biaya yang ringan kepada mereka. “Bidang data KONI Sidoarjo akan kami perintahkan untuk segera menginvetarisir data-data atlet yang berprestasi selama ini. Termasuk saat mengikuti kegiatan Porprov Jatim 2025 kemarin,” ujarnya. Rektor Unitomo Surabaya Prof. Dr. Siti Marwiyah menyambut baik langkah KONI Sidoarjo dalam memperhatikan pendidikan atlet-atletnya. Menurutnya gagasan pemberian beasiswa seperti ini menjadi langkah visioner yang penting bagi keberlangsungan pendidikan mereka. Oleh karena pihaknya pasti mendukung langkah KONI Sidoarjo untuk segera merealisasikannya. “Ini langkah yang sangat bagus, semoga rencana ini akan segera direalisasikan bersama. Dan itu akan sangat bermanfaat bagi para atlet,” katanya. (*)

Previous Post

Gubernur Jawa Timur Khofifah Indarparawansa Kunjungi Kesiapan Koperasi Merah Putih Desa Kupang Jabon

Next Post

Penolakan LPJ Bupati Sidoarjo Hambat Pembahasan Perubahan Anggaran Keuangan APBD 2025

afeksi.com

afeksi.com

Next Post
Penolakan LPJ Bupati Sidoarjo Hambat Pembahasan Perubahan Anggaran Keuangan APBD 2025

Penolakan LPJ Bupati Sidoarjo Hambat Pembahasan Perubahan Anggaran Keuangan APBD 2025

Leave a Reply Cancel reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Stay Connected test

  • 23.9k Followers
  • 99 Subscribers
  • Trending
  • Comments
  • Latest
Ramaikan Sidoarjo Racing Fest, Ajang Latihan Bersama Street Race dengan Beragam Hiburan

Ramaikan Sidoarjo Racing Fest, Ajang Latihan Bersama Street Race dengan Beragam Hiburan

November 21, 2024
Debat Ketiga Cabup Sidoarjo Jadi Digelar di Hotel Aston, Massa Simpatisan Dilarang Hadir

Debat Ketiga Cabup Sidoarjo Jadi Digelar di Hotel Aston, Massa Simpatisan Dilarang Hadir

November 11, 2024
Puluhan Pejabat Pemkab Sidoarjo Juga Ikuti Retret di Magelang

Puluhan Pejabat Pemkab Sidoarjo Juga Ikuti Retret di Magelang

February 21, 2025
Pengasuh Ponpes Tebu Ireng Beri Dukungan BAIK

Pengasuh Ponpes Tebu Ireng Beri Dukungan BAIK

November 4, 2024
Gus Kautsar : Subandi Ini Istimewa Betul

Gus Kautsar : Subandi Ini Istimewa Betul

0
Pjs. Bupati Sidoarjo : Tenaga Keperawatan Mampu Tingkatkan Kualitas Kesehatan

Pjs. Bupati Sidoarjo : Tenaga Keperawatan Mampu Tingkatkan Kualitas Kesehatan

0
Libatkan Orang Tua dalam Stimulasi Bahasa dan Literasi Siswa KB-TK Al Muslim

Libatkan Orang Tua dalam Stimulasi Bahasa dan Literasi Siswa KB-TK Al Muslim

0
Senam Fun Line Dance Bareng Cawabup Hj Mimik, Ratusan Ibu-Ibu Repnas All Out Dukung Pasangan BAIK

Senam Fun Line Dance Bareng Cawabup Hj Mimik, Ratusan Ibu-Ibu Repnas All Out Dukung Pasangan BAIK

0
Gelar Festival Kota Lama, Sidoarjo Kenalkan Ciri Khas Makanan Berbahan Dasar Petis

Gelar Festival Kota Lama, Sidoarjo Kenalkan Ciri Khas Makanan Berbahan Dasar Petis

December 22, 2025
Belajar atau Scroll Terus?’ Dampak Kecanduan Gadget bagi Mahasiswa

Belajar atau Scroll Terus?’ Dampak Kecanduan Gadget bagi Mahasiswa

December 22, 2025
Kejaksaan Negeri Sidoarjo Bersama Pemkab Sidoarjo Siap Terapkan Pidana Kerja Sosial

Kejaksaan Negeri Sidoarjo Bersama Pemkab Sidoarjo Siap Terapkan Pidana Kerja Sosial

December 16, 2025
Bupati Sidoarjo Sidak Pembangunan SDN Suko, Pastikan Kualitas Sesuai Standar

Bupati Sidoarjo Sidak Pembangunan SDN Suko, Pastikan Kualitas Sesuai Standar

December 16, 2025

Recent News

Gelar Festival Kota Lama, Sidoarjo Kenalkan Ciri Khas Makanan Berbahan Dasar Petis

Gelar Festival Kota Lama, Sidoarjo Kenalkan Ciri Khas Makanan Berbahan Dasar Petis

December 22, 2025
Belajar atau Scroll Terus?’ Dampak Kecanduan Gadget bagi Mahasiswa

Belajar atau Scroll Terus?’ Dampak Kecanduan Gadget bagi Mahasiswa

December 22, 2025
Kejaksaan Negeri Sidoarjo Bersama Pemkab Sidoarjo Siap Terapkan Pidana Kerja Sosial

Kejaksaan Negeri Sidoarjo Bersama Pemkab Sidoarjo Siap Terapkan Pidana Kerja Sosial

December 16, 2025
Bupati Sidoarjo Sidak Pembangunan SDN Suko, Pastikan Kualitas Sesuai Standar

Bupati Sidoarjo Sidak Pembangunan SDN Suko, Pastikan Kualitas Sesuai Standar

December 16, 2025
AFEKSI – Sajikan Kesan

afeksi.com
Jalan Mongonsidi Sidoarjo
081776098373
afeksimedia@gmail.com

Follow Us

Browse by Category

  • Apps
  • Business
  • Fashion
  • Features
  • Food
  • Gadget
  • Gaming
  • Health
  • Infografis
  • Lifestyle
  • Mobile
  • Movie
  • Music
  • News
  • Opini
  • Politics
  • Science
  • Sports
  • Startup
  • Travel
  • Uncategorized
  • World

Recent News

Gelar Festival Kota Lama, Sidoarjo Kenalkan Ciri Khas Makanan Berbahan Dasar Petis

Gelar Festival Kota Lama, Sidoarjo Kenalkan Ciri Khas Makanan Berbahan Dasar Petis

December 22, 2025
Belajar atau Scroll Terus?’ Dampak Kecanduan Gadget bagi Mahasiswa

Belajar atau Scroll Terus?’ Dampak Kecanduan Gadget bagi Mahasiswa

December 22, 2025
  • Tentang Kami
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy & Policy
  • Kontak

© 2024 AFEKSI.COM

No Result
View All Result
  • Home
  • News
  • Opini
  • Features
  • Infografis

© 2024 AFEKSI.COM